Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2019

SEJARAH LAHIRNYA TEKNIK INDUSTRI

SEJARAH LAHIRNYA TEKNIK INDUSTRI Teknik industri lahir sejak zaman Pra  Yunani  kuno Pada masa itu, manusia menggunakan  batu  dan  tulang  sebagai peralatan kerjanya. Alat - alat yang digunakan mengalami perbaikan secara berkala, sehingga meningkatkan produktivitas pada persoalan  produksi . Hal ini terjadi sampai pada saat ini. Teknik industri sebenarnya berakar kuat pada masa  revolusi industri . [2]  Revolusi industri telah mengubah secara dramatis  proses manufaktur  dan membantu lahirnya konsep – konsep  ilmu pengetahuan  di kemudian hari.  Inovasi   teknologi  yang terjadi pada waktu itu ditujukan untuk membantu dalam mekanisasi beberapa  operasional manual   tradisional  pada industri  tekstil . [2]  Beberapa penemuan teknologi pada masa revolusi industri,yaitu penemuan  mesin pintal  yang ditemukan oleh  James Hargreaves  (17...

APA ITU MUSIK FOLK?

APA ITU MUSIK FOLK? Musik Folk, genre musik yang banyak disebut-sebut dalam majalah musik Indonesia baru-baru ini. Musik Folk berarti musik rakyat yang penuh dengan kesederhanaan dan keseharian dalam lagunya. Sejatinya dalam meramu musik itu sendiri terdapat banyak unsur-unsur tradisi dan kebudayaan memberikan warna pada part-part musiknya, namun sebagian musisi hanya memberikan penekanan pada nilai kesederhanaan saja. Sisi-sisi tradisional dan kontemporer dalam folk musik dikemas dengan porsi yang beragam, sesuai kebutuhan, sehingga membentuk karakter musik yang diinginkan muisisinya. Folk berbeda dengan musik etnik (world music). Musik etnik memiliki aturan (kode etik) tertentu dalam memainkannya, kebanyakan aturan tersebut bersifat sakral. Musik Folk tidak seperti itu, musik ini tidak terikat dan bebas dalam mengekspresikan corak musik, tidak jarang juga musisi-musisi Folk menggabungkan beberapa musik etnikyang berbeda dalam satu lagu. Bagaimanapun juga, Folk tercipta dari c...